Blog

UKK SMK Kabupaten Garut

Hallo, teman teman gimana nih kabar kalian? Semoga sehat yaa dan semoga selalu dalam lindungan allah swt Aamiin. Hari Disini Kita mau berbagi informasi lengkap tentang UKK, Pelaksanaan UKK di Kabupaten Garut, Pelaksanaan UKK di Kabupaten Garut, dan Program UKK di PT Kombas Internasional. Yuk simak artikel nyaa

Penjelasan tentang UKK

UKK adalah Sesuai dengan SE Menteri Pendidikan dan Kebudayaan No. 1 Tahun 2021 Tentang Peniadaan Ujian Nasional dan Ujian Kesetaraan serta Pelaksanaan Ujian Sekolah dalam masa darurat penyebaran Covid-19, terutama no. 5. Uji Kompetensi Keahlian (UKK) merupakan penilaian yang penyelenggaraanya khusus bagi siswa SMK untuk mengukur pencapaian kompetensi peserta didik. penilaian ini setara dengan kualifikasi jenjang 2 (dua) atau 3 (tiga) pada Kerangka Kualifikasi Nasional Indonesia (KKNI).

Pelaksanaan UKK SMK di Kabupaten Garut

UKK SMK Garut

Pelaksanaan UKK SMK di Kabupaten Garut akan di mulai pada tanggal 1 April tahun ajaran 2020/2021. SMK juga mempunyai catatan nilai yang bisa sekolah gunakan untuk menggantikan nilai uji kompetensi keahlian. Alternatif keempat yaitu apabila Covid-19 sudah selesai, maka SMK bisa bekerja sama dengan Lembaga Sertifikasi Profesi (LSP) maupun dengan industri untuk melakukan uji sertifikasi kompetensi siswa SMK.

Hasil ujian kompetensi keahlian (UKK), baik teori maupun praktik, akan menjadi indikator ketercapaian standar kompetensi lulusan, sedangkan bagi pemangku kepentingan atau stakeholder akan dijadikan sebagai informasi atas kompetensi yang dimiliki calon tenaga kerja yang merupakan lulusan SMK. Materi uji pada UKK , baik teori maupun praktik disusun berdasarkan jenjang kompetensi lulusan SMK pada Kerangka Kualifikasi Nasional Indonesia (KKNI).

Program UKK di PT Kombas Internasional

Akademi Kombas merupakan divisi pendidikan dari PT Kombas Digital Internasional. PT Kombas Digital Internasional didirikan dari kesepakatan anggota Komunitas Bisnis Online Banyumas Raya (Komunitas Kombas). Para founder sepakat untuk medirikan PT Kombas Digital Internasional. Hal ini demi meningkatkan profesional layanan ke masyarakat dan memberikan kontribusi yang lebih luas.

Karena salah satu visi PT Kombas Digital Internasional adalah menyebarluaskan pendidikan bidang digital marketing. Maka Akademi Kombas inilah yang menjadi pelaksana visi tersebut. Akademi Kombas berfokus pada pendidikan digital marketing ke masyarakat luas.

Untuk Kelompok masyarakat dan program yang telah dan akan terus oleh Akademi Kombas lakukan antara lain :

  1. Praktek Kerja Lapangan untuk siswa SMK di wilayah karesidenan Banyumas di bidang digital marketing
  2. Pembekalan digital marketing ke UKM melalui seminar dan workshop-workshop 
  3. Pendidikan digital marketing ke komunitas desa, pemuda dan koperasi
  4. Program pembelajaran digital marketing ke perguruan tinggi dalam bentuk seminar dan workshop 

Skema Sertifikasi

Ujian Kompetensi Keahlian atau yang sering kalian singkat dengan UKK merupakan penilaian yang penyelenggaraanya khusus bagi siswa SMK untuk mengukur pencapaian kompetensi peserta didik yang setara dengan kualifikasi jenjang 2 (dua) atau 3 (tiga) pada Kerangka Kualifikasi Nasional Indonesia.

Sertifikat yang di dapatkan Siswa yang mengikuti Uji Kompetensi Keahlian (UKK) di PT Kombas Digital Internasional akan mendapatkan 2 sertifikat, yaitu :

  1. Dari DUDIKA. Siswa yang melakukan uji kompetensi di PT Kombas Digital Internasional akan mendapatkan sertifikat kompetensi dari PT Kombas Digital Internasional.
  2. Dari BNSP. Selain mendapatkan sertifikat dari PT Kombas Digital Internasional, siswa juga akan mendapatkan sertifikat dari BNSP (Badan Nasional Sertifikasi Profesi). Gimana nih teman teman udah paham belum tentang Program UKK di PT Kombas Internasional. Bagi kalian yang ingin menambah wawasan lagi kalian bisa cek website nya di akademikombas.co.id

Kesimpulannya :

Akhirnya kita tahu bahwa UKK sangat penting, salah satunya di kabupaten Garut UKK. Ujian ini dapat membantu kita supaya lebih mudah mendapatkan pekerjaan. Selain itu kita juga mendapat pengakuan tentang kompetensi yang kita kuasai. Untuk Ujian Kompetensi Keahlian (UKK) tanggal 01 April Sampai dengan akhir pembelajaran tahun 2020/2021. SMK juga mempunyai catatan nilai yang bisa siswa gunakan untuk menggantikan nilai uji kompetensi keahlian.
Alternatif keempat yaitu apabila Covid-19 sudah selesai, maka SMK bisa bekerja sama dengan Lembaga Sertifikasi Profesi (LSP). Atau bermitra dengan industri untuk melakukan uji sertifikasi kompetensi siswa SMK. Siswa yang mengikuti Uji Kompetensi Keahlian akan mendapatkan sertifikat sebanyak 2 yaitu dari DUDIKA dan BNSP.

Sekian penjelasan tentang UKK SMK Kabupaten Garut semoga bermanfaat bagi teman teman see you next time…