Blog

UKK SMK BDP Kabupaten Pemalang

UKK SMK BDP Kabupaten Pemalang – kembali lagi di tulisan saya. kali ini saya akan membahas tentang UKK SMK BDP Kabupaten Pemalang. Kalian tahu apa itu UKK SMK BDP? UKK SMK BDP ialah singkatan dari Uji Kompetensi Keahlian Sekolah Menengah Kejuruan jurusan Bisnis Daring dan Pemasaran. Dan UKK SMK BDP merupakan program pendidikan yang ada di SMK. Ada juga perusahaan yang menyediakan Program Keahlian, yaitu PT Kombas Digital Internasional. jadi di tulisan ini saya juga akan memberikan sedikit penjelasan tentang program UKK yang ada di PT Kombas Digital Internasional. jadi silahkan baca artikelnya dengan cermat supaya tidak ketinggalan informasi yang saya tulis disini. Selamat membaca…

Penjelasan UKK

UKK merupakan ujian guna menguji ketrampilan peserta didik dalam bidang yang sudah mereka pelajari dan kuasai pada masa pembelajaran di Sekolah Menengah Kejuruan (SMK). Jadi, penyelenggaraan UKK khusus bagi siswa SMK untuk mengukur pencapaian kompetensi peserta didik yang setara dengan kuaifikasi jenjang 2 atau 3 pada KKNI (Kerangka Kualifikasi Nasional Indonesia).

Di sisi lain, Uji Kompetensi Keahlian merupakan bagian dari intervensi pemerintah untuk menjamin kualitas pendidikan pada satuan pendidikan Sekolah Menengah Kejuruan (SMK). Oleh karena itu UKK penting diadakan di SMK. Dengan kata lain, UKK bertujuan untuk mengukur pencapaian kompetensi peserta didik pada tingkat tertentu yang sesuai dengan kompetensi keahliannya. Kompetensi sendiri memiliki pengertian secara umum yaitu, kompetensi merupakan kemampuan kerja seseorang melalui aspek pengetahuan, ketrampilan, dan sikap kerja yang sesuai dengan standarisasi tertentu.

UKK Jurusan BDP

UKK jurusan BDP ialah sebuah singkatan dari Uji Kompetensi Keahlian jurusan Bisnis Daring dan Pemasaran yang merupakan salah satu jurusan yang terdapat di Sekolah Menengah Kejuruan (SMK). Terlebih lagi, Jurusan BDP merupakan jurusan yang termasuk ke dalam bidang keahlian bisnis dan manajemen.

Sebagai tambahan jurusan BDP merupakan kompetensi keahlian yang mempelajari tentang ketrampilan dan ilmu dasar menjadi seorang marketing. Mata pelajaran produktif dalam jurusan Bisnis Daring dan Pemasaran meliputi :

  1. Komunikasi Bisnis
  2. Bisnis Online
  3. Perencanaan Bisnis
  4. Penataan Produk
  5. Produk Kreatif dan Kewirausahaan
  6. Pengelolaan Bisnis Ritel
  7. Adminstrasi Transaksi
  8. Ekonomi Bisnis

UKK Jurusan BDP di Kabupaten Pemalang

Kabupaten Pemalang berada di Provinsi Jawa Tengah. Pusat administrasinya terletak di Kota Pemalang, Kabupaten Pemalang berbatasan dengan Laut Jawa di bagian Utara, Kabupaten Pekalongan di bagian Timut, Kabupaten Purbalingga di Selatan, dan Kabupaten Tegal di bagian Barat.

Uji Kompetensi Keahlian jurusan Bisnis Daring dan Pemasaran terdapat pada beberapa Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) yang ada di Kabupaten Pemalang. Selanjutnya dalam jurusan BDP pada SMK di Kabupaten Pemalang para peserta didik akan diberikan pelajaran tentang kepramuniagaan, pengelolaan ritel modern maupun tradisional, kewirausahaan, membaca peluang di dunia bisnis, dll.

Dasar program keahlian jurusan Bisnis Daring dan Pemasaran terdiri dari : marketing, komunikasi bisnis, dan perencanaan bisnis. Setelah itu, lulusan jurusan BDP memiliki kemampuan sebagai ahli dibidang merketing dalam bisnis online, mampu dalam penataan produk, mampu dalam pengelolaan administrasi bisnis.

Program UKK di PT. Kombas Digital Internasional

PT. Kombas Digital Internasional adalah perusahaan yang bergerak dalam bidang untuk meningkatkan potensi UMKM di Indonesia. PT. Kombas Digital Inernasional sebagi sebuah perusahaan yang didirikan oleh komunikasi bisnis online Banyumas Raya yang telah 3 tahun membimbing dan mengembangkan siswa SMK di bidang marketing. PT. Kombas Digital Internasional beralamat di Perum Griya Satria Mandalatama Blok 2A no. 2 Kelurahan, Karangwelas Kidul, Karangwelas, Banyumas, Central Java 53161. Untuk memperjelas, layanan PT Kombas meliputi Kombas Akademi, Kombas Agensi, dan Kombas Pedagangan.

Di sisi lain, layanan dari PT Kombas Digital Internasional meliputi Kombas Akademi yang meyediakan sarana belajar digital marketing seperti optimasi media sosial untuk marketing. Diantaranya ada instagram, Facebok, Youtube, dan pembuatan website. Selain itu, PT. Kombas juga menyediakan jas Digital Agency untuk memfasilitasi perusahaan-perusahaan UMKM.

Untuk membantu suksenya Uji Kompetensi Keahlian (UKK) SMK, PT. Kombas menyediakan skema sertifikasi Sekolah Menengah Kejuruan. Berikut skema sertifikasi yang disediakan PT. Kombas :

  1. Network Administrator Muda |    2. Junior Mobile Programer |    3. Network Administrator Utama |     4. Junior Technical Support |     5. Staff Operasi Layanan IT |     6. Ahli Cloud Computing |      7. System Integrator |     8. Netwotk Security Analyst |      9. Digital Computer Technology Scientist |   10. Network Security Auditor |   11. Web Administrator |     12. Junior Web Programer |     13. Network Administrator Madya |     14. Junior Mobile Computing |     15. Database Progrmer |     16. System Anlyst |     17. Big Data Scientist |     18. Desainer Grafis Muda |     19. Advance Office |     20. Desainer Multimedia Muda |    21. Desainer Multimedia Utama |     22. Animator Muda |     23. Animator Madya |     24. Teknisi Audio Visual |     25. Digital Artist Junior |     26. Operator Komputer Muda |     27.Desainer Grafis Utama |     28. ICT Project Manager |     29. IT Quality Assurance |     30. IT uditor |     31. Chief Information Office |       32. Digital Marketing

Siswa yang telah mengikuti Uji Kompetensi Keahlian  (UKK) di PT. Kombas Digital Internsional bakal mendapatkan 2 sertifikat, yaitu dari DUDIKA dan dari BNSP.

Kesimpulan dari pembahasan di atas adalah, bahwa UKK SMK BDP Kabupaten Pemalang merupakan bidang keahlian bisnis dan manajemen. Dan Program UKK di PT Kombas Digital Internasional terdiri dar berbagai macam skema sertifikasi. Untuk informasi lebih lanjut tentang program UKK yang ada di PT Kombas, silahkan kunjungi web akademikombas.co.id.

Sekian pembahasan yang saya tulis, semoga bermanfaat, dan sampai jumpa lagi di lain waktu…