Artikel

Peluang dan Jenis Profesi Editor Yang Perlu Kamu Ketahui

Peluang dan Jenis Profesi Editor Yang perlu Kamu Ketahui-Kamu tau ga sih apa itu editor? pada artikel ini kita akan membahas apa itu editor serta peluang dan jenis-jenisnya.

Peluang dan Jenis Profesi Editor Yang perlu Kamu Ketahui
Peluang dan Jenis Profesi Editor Yang perlu Kamu Ketahui

Peluang editor

Dalam era digital seperti saat ini, peran editor tentunya sangat dibutuhkan dan sangat penting. Profesi ini memegang peranan penting dalam menciptakan sebuah karya ataupun konten, agar konten atau karya tersebut berkualitas dan menarik.

Di era saat ini juga banyak sekali peluang-peluang yang dapat anda kembangkan dan saat ini juga banyak jenis profesi editor yang harus kamu ketahui serta anda juga dapat memilih dan menggerakan salah satu peluang ataupun profesi tersebut.

Untuk peluang menjadi editor meliputi beberapa hal :

Kebutuhan editor yang tinggi

Banyak sekali perusahaan yang membutuhkan editor yang terampil dan profesional untuk meningkatkan ataupun untuk membuat konten yang kualitasnya tinggi dan terjamin.

Perkembangan profesi editor

Saat ini banyak sekali jenis profesi editor yang berbeda-beda dengan bidang yang berbeda, dikarenakan seiring perkembangan zaman, jenis profesi editor juga ikut berkembang. Dengan perkembangan ini anda dapat mengikuti pelatihan editor untuk menambah wawasan ataupun menambah pengalaman kerja, yang dapat digunakan untuk mencari peluang kerja maupun untuk meniti karier sebagai editor.

Perkembangan peluang karier sebagai editor

Selain profesi editor yang semakin berkembang maka otomatis peluang karier sebagai editor pun ikut berkembang. Saat ini banyak peluang untuk menjadi editor, yang disebabkan perkembangan zaman serta banyaknya kebutuhan editor untuk perusahaan-perusahaan.

Maka dari itu anda juga harus bisa menggikuti perkembangan zaman untuk mencari tahu bagaimana perkembangan serta peluang-peluang untuk menunjang karier. Untuk itu anda bisa mengikuti pelatihan yang cocok untuk menunjang karier seagai editor.

Jenis profesi editor

Selain adanya perkembangan zaman yang berkaitan dengan perkembangan peluang editor, saat ini jenis profesi editor juga berkembang dan semakin banyak pilihan serta profesi editor yang berbeda-beda jenisnya. Dunia editor yang semakin berkembang menciptakan banyak profesi yang berbeda dengan spesialisasi, tanggung jawa, serta keterampilan yang berbeda dan harus selalu dikembangkan.

Untuk saat ini ada beberapa jenis profesi editor yang populer seperti : 

  1. Editor konten media sosial, yang memiliki tugas sebagai pembuat ataupun penyunting konten yang akan dibagikan dan diposting di media sosial. Selain itu tugas editor ini sebagai orang yang bertugas untuk mengedit konten agar lebih berkualitas serta sesuai dengan prinsip penulisan dan penyajian konten di platform digital.
  2. Editor majalah, yang memiliki tugas sebagai penyunting artikel, berita, serta konten lainnya yang terdapat pada media cetak yaitu majalah. Selain itu editor majalah juga memiliki tugas sebagai orang yang memutuskan isi serta tata letak pada majalah.
  3. Editor naskah, memiliki tugas sebagai penyunting naskah yang digunakan untuk konten video, audio, skrip film, ataupun naskah untuk drama, serta bertugas sebagai orang yang mengatur alur cerita dalam konten yang dibuat.
  4. Editor konten web, memiliki tugas yaitu sebagai orang yang merencanakan konten yang akan dibuat untuk memahami target audience, memproduksi konten serta mengembangkan dan menginovasi konten yang akan dibuat dan diposting di website.
  5. Editor buku, yang memiliki tugas menyunting naskah buku, memastikan kelengkapan, mengecek keakuratan isi buku salah satunya seperti alur cerita yang ada di dalam buku agar  isi buku berjalan dengan logis. Editor buku juga memiliki tugas untuk mengecek kebahasaan yang digunakan dengan memperbaiki tata bahasa, ejaan, struktur kalimat, memastikan konsistensi penggunaan istilah-istilah yang digunakan di dalam buku, memastikan kelancaran serta keterbacaan bahasa yang digunakan dalam buku, serta memperbaiki kesalahan lainnya.

Penjelasan lebih lanjut tentang editing buku

Untuk mengasah kemampuan editing buku ataupun menjadi editor buku anda bisa mengikuti pelatihan-pelatihan yang ada. Salah satunya dengan mengikuti pelatihan editing buku di PT. Kombas Digital Internasional. PT.Kombas Digital Internasional  membuka pelatihan ini untuk memberikan pengalaman kerja, menambah wawasan serta mengasah kemampuan yang anda miliki.

Tetapi untuk pelatihan disini tidak mencakup semua hal seperti yang ada di atas, tetapi anda akan diajarkan mengedit buku lama dengan menggunakan aplikasi pdf, materi yang diajarkan nanti yaitu berupa bagaimana cara membersihkan halaman buku yang bernoda, anda bisa melakukan pelatihan ini dengan menggunakan handphone saja. Lalu materi lain yang disampaikan yaitu bagaimana cara menghapus halaman yang kosong ataupun tidak digunakan, menghapus background dengan menggunakan PC/komputer.

Dan nantinya setelah anda lulus, dan jika anda lolos seleksi maka anda memiliki kesempatan untuk langsung bekerja disini serta mendapatkan sertifikat resmi dari PT. Kombas Digital Internasional. Pelatihan ini dimulai minimal 3 hari yang akan dimulai dari jam 08.00-16.00 WIB. 

Langsung aja yuk daftarkan diri anda untuk mengasah dan mengembangkan kemampuan editing anda di PT. Kombas Digital Internasional!!!

Untuk informasi tentang pendaftaran anda bisa mengecek di akun Instagram PT.Kombas yaitu @akademi kombas atau bisa langsung hubungi nomor telpon dibawah ini

+62-811-2829-002