Jasa Digital Marketing Kabupaten Cilacap
Presentasi
Diskusi
Studi kasus
Praktis
Apa itu SEO ?
SEO adalah singkatan dari Search Engine Optimization, yang artinya adalah aktivitas optimasi Website agar tampil dihalaman utama hasil pencarian Search Engine (mensin pencari) pada saat pengguna internet mencari informasi dengan menulis kata kunci (keyword) tertentu.
Lalu apa yang saya pelajari dalam Kursus SEO ini ?
Kamu akan mempelajari teknik dan strategi bagaimana mengoptimasi Website agar ramah dan mudah ditemukan di Search Engine.
Apa saja materi yang saya dapatkan ?
Materi yang kamu pelajari yaitu bagaimana melakukan teknik riset kata kunci yang tepat untuk Website & bisnismu, bagaimana mengoptimasi konten Website agar mudah ditemukan oleh mesin pencari seperti Google dan Bing, serta teknik promosi di Website-website lain agar Websitemu lebih terkenal dan mudah ditemukan di internet.
Apakah ada software atau alat bantu yang juga saya pelajari ?
Tentu saja ada. Kamu juga akan mempelajari software yang kami gunakan dalam mengoptimasi Website WebHozz serta Web client-client kami sehingga sukses dihalaman 1 Google.
Apakah setelah Kursus SEO, website saya dijamin tampil dihalaman 1 Google ?
Ya, kami menjamin Website kamu akan tampil dihalaman 1 Google jika kamu menerapkan semua materi yang kami ajarkan.
Apa kelebihan Kursus SEO di WebHozz dibandingkan tempat Kursus SEO lain ?
Kamu akan diajarkan langsung oleh founder WebHozz, Putra yang merupakan seorang Web Programmer dan SEO Specialist dan sukses membangun WebHozz dengan menggunakan pemasaran melalui Internet yaitu SEO, bukan menonton video seperti ditempat Kursus SEO lain. Putra juga mengelola SEO untuk Website-website client. Selain mempelajari semua metode-metode SEO, kamu juga langsung dapat implementasi dengan studi kasus Website dan Bisnis kamu. Jadi, selain Kursus, kamu juga langsung mendapatkan sesi Konsultasi Websitemu, karena metode SEO tidak bisa disama-ratakan untuk semua bisnis.
Setelah Kursus selesai, apakah saya masih bisa konsultasi jika ada materi yang belum saya pahami ?
Tentu saja bisa. Kami memberikan garansi setelah kelas selesai, dimana kamu tetap bisa bertanya dan konsultasi jika ada materi yang belum dipahami.
Apakah Kursus SEO ini cocok untuk saya yang belum memiliki Bisnis atau Website ?
Ya, kamu tetap bisa mengikuti Kursus SEO di WebHozz walaupun belum memiliki bisnis dan Website. Kamu akan diajarkan bagaimana membuat Website yang terfokus untuk SEO, dan setelah mengetahui teknik SEO, kamu dapat berbisnis dan menjual apa saja di internet.
Kelas Online Conference (NEW)
Durasi : 8 sesi x 2,5jam
Biaya : 950.000
Kelas Privat
Durasi : 4 sesi x 3 jam
Biaya : 2.800.000
Kelas Reguler :
1. Jadwal sesuai dengan yang telah kami tentukan.
2. Minimum Kuota 3 orang
3. Garansi mengulang Kelas
Kelas Semi Privat :
1. Dapat langsung dimulai dengan 1 peserta
2. Maksimal 2 peserta
3. Untuk program Kursus tertentu
Kelas Privat / Online :
1. Jadwal bisa saling menyesuaikan
2. 1 peserta 1 trainer
3. Minimal 2 orang jika belajar di tempat peserta
Kelas Corporate / In House :
1. Jadwal bisa saling menyesuaikan
2. Tiap pertemuan 4-6 jam
3. Hubungi kami untuk info biaya
Digital marketing menjadi dua kata yang sangat familiar dibeberapa tahun belakangan. Meski demikian nyatanya masih belum banyak yang tahu atau bahkan mampu memahami konsep utama digital marketing. Peralihan mode atau tren dalam dunia marketing ini memang terjadi begitu cepat, sehingga butuh waktu untuk dapat menerapkan digital marketing dalam menjalankan usaha atau bisnis.
Hal tersebut tentu sangat wajar terjadi, karena memang meski sama sama memiliki tujuan untuk selling, dalam digital marketing terdapat banyak platform yang bisa dijalankan dengan fitur yang tentunya berbeda beda antara satu dan yang lainnya sehingga banyak opini bermunculan membela salah satu platform sebagai tempat menjalankan proses digital marketing paling efektif dan efisien.
Belajar digital marketing juga tidak mudah dan tentu membutuhkan waktu, anda tidak boleh sembarangan jika ingin menguasai konsep digital marketing karena hal tersebut akan menentukan seberapa jauh penguasaan anda terhadap platform teknologi digital yang sedang powerful dan juga akan berdampak langsung pastinya terhadap bisnis atau usaha yang sedang anda jalankan.
Sasana Solusi Digital sebagai Konsultan Internet Marketing Expert yang ada di wilayah Bandung dan Jawa Barat mampu dan siap memberikan anda pelatihan digital marketing Bandung dan banyak kota yang ada disekitarnya. Visi dan misi kami adalah menghadirkan digitalisasi dalam usaha dan bisnis yang sedang anda kelola melalui edukasi pelaku usaha dan tools untuk menjalankan usaha anda. Jadi selain meberikan pelatihan dan jasa digital marketing Bandung serta dibanyak kota kami juga mampu menyediakan tools yang pastinya mendukung untuk kemajuan bisnis dan usaha anda.
Jika anda ingin menguasai konsep digital marketing melalui kursus dan pelatihan digital marketing Bandung atau kota disekitarnya, maka kami siap membimbing anda menjadi yang terbaik dan mampu bersaing dengan kompetitor bisnis anda melalui pelatihan internet marketing yang kami terapkan. Sasana Solusi Digital akan membantu anda memahami algoritma di beberapa platform digital marketing dan juga menentukan strategi online marketing yang tepat untuk bisnis anda. Yuk langsung simak saja apa saja yang akan anda dapatkan jika mengikuti program pelatihan internet marketing bersama kami.
Materi Sasana Solusi Digital; Pelatihan Digital Marketing Cilacap dan Sekitarnya
1 Pemahaman Konsep Dasar Digital Marketing
Hal terpenting yang harus anda kuasai sebelum mulai menjalankan strategi pemasaran pada teknologi digital untuk bisnis anda adalah memahami konsep dasar digital marketing. Mengapa demikian? Karena sampai saat ini masih banyak yang salah dalam mengartikan digital selling sebagai digital marketing.
Hal tersebut terbukti dari banyaknya perusahaan yang melakukan hiring karyawan dengan posisi sebagai digital marketing namun jobdesknya hanya sebatas meng- handle marketplace ataupun E- Commerce. Itulah mengapa belajar internet marketing membutuhkan waktu yang lama untuk dapat benar benar memahami fungsi utama digital marketing.
2 Menentukan Platform Digital Marketing Terbaik untuk Bisnis Anda
Ada banyak sekali platform digital marketing yang bisa anda pilih sebagai tempat terefektif untuk mengembangkan bisnis anda. Pelatihan internet marketing sasana Solusi Digital akan membantu anda memahami seluruh platform digital marketing agar anda tahu platform digital marketing manakah yang paling cocok dengan bisnis atau usaha yang anda jalankan karena tidak semua platform digital marketing efektif untuk satu jenis ut3.Strategi Pembuatan Konten yang Mendapat banyak Interaksi
Sama halnya dengan pemilihan platform digital marketing, tidak semua konten juga cocok digunakan sebagai ujung tombak kegiatan digital marketing anda. Pelatihan internet marketing yang dilakukan oleh Sasana Solusi Digital bukan hanya mempelajari sebuah platform digital marketing, namun pembuatan konten yang menarik agar mendapat banyak interaksi dari audience juga.
Konten yang digunakan pada E-Commerce dan social media tentu berbeda, anda akan dibimbing untuk mengetahui konten mana dan jenis konten apa yang paling banyak mendapat interaksi audience, karena sebagus apapun kualitas barang yang anda jual, tentu akan sulit dipasarkan via online dan teknologi digital jika tidak memiliki konten yang menarik.
4 Membaca Analytic dan Insight untuk Menentukan Segmentasi Pasar Anda
Biasanya Analytic pada google atau insight pada social media sering diabaikan oleh pelaku digital marketing. Insight atau wawasan yang berupa laporan audience ini adalah dasar anda melakukan pembuatan konten dan peletakan konten, dimana berarti sayang sekali jika diabaikan.
Pelatihan internet marketing seharusnya juga mempelajari pola sebuah pelaporan analytic dan juga insight karena digital marketing yang sebenarnya bukan melulu soal jualan namun bagaimana brand awareness juga dibangun dari digital marketing.
5 Meningkatkan Traffic Audience di Seluruh Platform
Teknologi digital sangat amat luas dan berbeda antara satu dengan yang lain, dimana berarti hal tersebut menjelaskan bahwa teknik yang digunakan dalam meningkatkan traffic setiap platform.
Jasa Digital Marketing Cilacap
Jika kalian ingin kompeten dalm digital marketing kalian bisa kunjungi situs kami yaitu : akademikombas.co.id
Atau hubungi kami di whatsapp 08112829002